![]() |
Manisnya Milky |
Milky adalah guinea pig yang lucu dan lincah. Paling lincah kalau lagi dimandiin, pasti kabur dari ujung ke ujung, ditaruh di ember sedalam apapun pasti bisa loncat keluar.
![]() |
Bulu putihnya seperti bando natural |
![]() |
Milky in pink dress |
Milky sekarang beratnya 820gram, terberat dari 2 saudaranya yang lain. Apa karena berat di bulu? hahahaha... Sejarah kesehatannya hanya pernah tertular kutu dari Paris.
![]() |
Lady Milky |
![]() |
Milky lucu ya |
No comments:
Post a Comment